16 Kuliner Legendaris di Lampung Wajib Dicoba, Mulai dari Mie hingga Sate Diracik dengan Bumbu Tradisional
Nasi Uduk Toha salah satu kuliner legendaris di Lampung yang wajib Dicoba saat berkunjung di Kota Bandar Lampung. Foto.Instagram@tjahjadi_christian.--
RADARLAMPUNG.CO.ID - Anda berkeinginan liburan akhir tahun 2023 di Lampung ? Jangan lupa kunjungi destinasi wisata menarik di Tanah Sai Bumi Ruwa Jurai ini.
Salah satunya, mencoba beberapa kuliner Legendaris di Lampung dijamin ketagihan, mulai dari Mie, nasi uduk, sate dan lainnya.
Dirangkum beberapa sumber, ada 16 Kuliner Legendaris di Lampung Wajib Dicoba, mulai dari Mie , hingga Sate yang diracik dengan bumbu tradisonal, antara lain:
1. Mie Khodon di Kota Bandar Lampung
Mie Khodon sudah populer seantaro kota Bandar Lampung. Lokasinya, Jalan Ikan Bawal Nomor 22, Pesawahan, Kecamatan Teluk Betung Selatan, Bandar Lampung.
Kelezatan Mie Khodon diracik dengan bumbu tradisonal ini sudah melegendaris sejak tahun 1960, pemilik utama adalah pak Khodon.
Ia memulai memulai jualan secara berkeliling disekitaran Teluk Betung, Bandar Lampung. Saat ini sudah turun temurun sekarang sudah generasi ke tiga namun tetap menjaga citra rasa yang melegendaris.
2. Otak Otak Cim Awa Di Kabupaten Tanggamus
Otak otak Cim Awa Lampung merupakan salah satu otak otak legendaris yang ada di Provinsi Lampung tepatnya di Way Lalaan, Kota Agung, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung.
kuliner legendaris di Kabupaten Tanggamus ini sudah berdiri sejak tahun 1968 yang dikabarkan menjadi favorit beberapa artis ibu kota seperti Sultan Djorghi.
BACA JUGA:11 Kuliner Khas Lampung yang Wajib Dicicipi, Nomor 6 Sering Dijumpai saat Bulan Ramadhan
bumbu cuka hingga otak otak yang diracik secara tradisional meningkatkan level rasa yang khas pada otak otak Cim Awa Lampung yang melegendaris ini
3. Nasi Uduk Abadi di kota Bandar Lampung
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: