Kabar Gembira, 30 CJA Asal Mesuji Terverifikasi untuk Berangkat di Tahun 2023

Kabar Gembira, 30 CJA Asal Mesuji Terverifikasi untuk Berangkat di Tahun 2023

Biaya Keberangkatan Haji Tahun 2023. Ilustrasi/Pixabay.com--

BACA JUGA:Tenaga Honorer Bakal Dihapuskan November 2023, Komisi II DPR RI: Harus Ada Kepastian

"Ada prioritas lansia juga, dalam keberangkatan calon jamaah haji di Kabupaten Mesuji," ungkapnya. 

Lebih lanjut, Aziz menuturkan jika di Kabupaten Mesuji ada calon jamaah haji tertua dengan umur 93 tahun atas nama Suparni. 

BACA JUGA:Gagal Kabur, Begal di Wonosobo Ditangkap Warga

Sedangkan calon jamaah haji termuda yang berangkat ke tanah suci untuk melaksanakan ibadah haji ada Muhammad Nurkholik usianya masih 26 tahun. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: