Simak, Ini Persyaratan Administrasi Seleksi Catar STIN Tahun Akademik 2023

Simak, Ini Persyaratan Administrasi Seleksi Catar STIN Tahun Akademik 2023

Sekolah Tinggi Intelijensi Negara (STIN) membuka seleksi catar untuk tahun akademik 2023. ILUSTRASI/FOTO ptb.stin.ac.id--

BACA JUGA: Sudah Dibuka! Ini Persyaratan Seleksi Catar Poltekim dan Poltekip Kemenkumham Tahun 2023

3. Melampirkan surat keterangan lulus (SKL) dari sekolah bagi lulusan tahun 2023;

4. Melampirkan pas foto dengan ketentuan sebagai berikut:

- Pasfoto berukuran 4x6 sebanyak 1 lembar, dengan ketentuan background yakni putra berlatar merah dan putri berlatar biru.

- Foto berwarna seluruh badan seukuran postcard dengan ketentuan tampak depan, tampak samping kiri dan kanan serta tampak belakang (mengenakan pakaian putih dengan bawahan hitam).

BACA JUGA: Pendaftaran Kurikulum Merdeka Diperpanjang, Ini Hal yang Harus Diperhatikan 

5. Melampirkan fotocopy Akta Kelahiran atau surat keterangan kelahiran, kartu keluarga (KK) dan kartu BPJS.

Kemudian seperti yang diberitakan Radarlampung.co.id sebelumnya, untuk persyaratan umum yang harus dipenuhi oleh peserta seleksi catar Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) adalah sebagai berikut:

Persyaratan Umum Catar STIN Tahun Akademik 2023

1.Peserta merupakan Warga Negara Indonesia( WNI);

BACA JUGA: Ini Manfaat Pelatihan ASEAN Data Science Explorers Enablement Session 2023

2. Jenis kelamin laki-laki/perempuan;

3. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa;

4. Setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) yang didasarkan pada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945;

5. Tidak pernah terlibat dalam tindak pidana;

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: