Dijamin Bakal Ketagihan! Ini Rekomendasi Kuliner Khas Jawa Barat Paling Enak

Dijamin Bakal Ketagihan! Ini Rekomendasi Kuliner Khas Jawa Barat Paling Enak

Deretan kuliner khas Jawa Barat yang dijamin membuatmu merasa ketagihan setelah mencobanya.--

BACA JUGA:Resep Makanan Sehat untuk Bayi yang Mudah dan Anti Ruweh, yang Wajib Bunda Coba

Saat ini, surabi memiliki beraneka ragam variasi seperti cokelat, matcha, strawberry dan masih banyak lagi.

Jika kita sekilas melihatnya, maka surabi tampak seperti pancake. Hanya saja berbeda baik dari bahan baku hingga cara memasaknya.

Bahan baku utama membuah surabi adalah tepung beras, santan dan bahan pelengkap lainnya.

Cara memasaknya pun menggunakan tungku tradisional yang terbuat dari tanah liat.

BACA JUGA:Pemprov Lampung Fokus Kurangi Angka Kemiskinan di Lampung

15. Cimol

Aci digemol alias cimol menjadi salah satu kuliner khas Jawa Barat yang popular terutama di kalangan anak sekolah.

Selain memiliki banyak varian rasa, cimol juga dijual dengan harga yang murah.

Ukurannya yang kecil membuat cimol habis dalam sekali suap, sehingga menggugah selera untuk kembali memakannya.

BACA JUGA:Terungkap Alasan Simon Cowell Berikan Golden Buzzer ke Putri Ariani

Rasa gurih bawang dalam adonannya membuat cimol digemari banyak kalangan.

Selain itu tekstur lembut di dalam dan renyah diluar membuat cimol menjadi salah satu camilan favorit yang patut dicoba.

16. Wajit

Hampir mirip dengan dodol Garut, wajit menjadi jajanan tradisional khas Jawa Barat yang menggunakan bahan utama beras ketan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: