Heru Budi Hartono juga tercatat memiliki hutang sebesar Rp 804.800.000.
BACA JUGA: Danau Kaco si Mutiara Biru Tersembunyi di Provinsi Jambi
Untuk urutan ketiga terkaya adalah Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa
Satu-satunya gubernur perempuan di Pulau Jawa ini mempunyai harta kekayaan dengan total mencapai Rp 25.098.168.317.
Terbanyak berasal dari aset berupa tanah dan bangunan dengan total nilai Rp 17.932.872.000.
Tanah dan bangunan tersebut berada di Makassar sebanyak sepuluh bidang.
BACA JUGA: Wow, 6 Sungai Ini Mengandung Emas, Ada yang Temukan Sampai 20 Karat
Lima bidang tanah berada di Palu dan tiga bidang di daerah Donggala.
Khofifah Indar Parawansa tercatat mempunyai tanah dan bangunan di Sigi, Gowa, Jakarta Selatan, Sidoarjo dan Surabaya.
Kemudian aset berupa tanah dan bangunan di Jakarta Selatan, Takalar, Purwakarta, dan Gowa.
Untuk kekayaan berupa alat transportasi dan mesin tercatat dengan nilai Rp 872.700.000
BACA JUGA: Bisa Jadi Ladang Harta Karun, Ternyata Ini Ciri Sungai yang Mengandung Emas
Terdiri dari satu unit Toyota Innova minibus tahun 2006 senilai Rp 135.000.000.
Lalu Toyota Alphard tahun 2018 yang merupakan warisan dengan nilai Rp 700.000.000.
Terakhir, ada satu unit motor Honda matic tahun 2022 senilai Rp 37.700.000.
Khofifah Indar Parawansa juga tercatat memiliki harta berupa harta bergeraklainnya senilai Rp 602.000.000.