Harta Kekayaannya Cuma Rp 13 Miliar, Ini Sosok Gubernur Paling ‘Miskin’ di Pulau jawa

Sabtu 24-06-2023,17:30 WIB
Reporter : Muhammad Arief
Editor : Alam Islam

BACA JUGA: Catat Waktunya! Tunjangan Pensiunan PNS Langsung Dicairkan, Sekaligus Bonus Tambahan Penghasilan

Lalu ada kas setara kas dengan total sebesar Rp 5.690.596.317.

Kepala daerah terkaya berikutnya adalah Gubernur Jawa Barat Mochamad Ridwan Kamil.

 Dari LHKPN tanggal penyampaian/jenis laporan tanggal 31 Januari 2023 periodik 2022, kekayaan Mochamad Ridwal Kamil mencapai nilai Rp 23.764.704.258.

Seperti kepala daerah lainnya, aset terbanyak yang menjadi sumber kekayaannya adalah tanah dan bangunan. 

BACA JUGA: Kabar Baik Jelang Idul Adha! Pensiunan Sekaligus PNS Bakal Dapat Tunjangan Double Langsung ke Rekening

Gubernur yang akrab disapa kang Emil ini mempunyai tanah dan bangunan dengan nilai total Rp 19.444.126.000.

Terdiri dari 23 bidang tanah dan bangunan hasil sendiri serta hibah dengan akta. 

Aset tersebut berada di Bandung Barat, Jakarta Selatan, Gianyar dan Bandung. 

Kang Emil juga mempunyai harta kekayaan berupa alat transportasi dan mesin dengan nilai Rp 488.700.000.

BACA JUGA: Merasakan Gejala Ini? Mungkin Kamu Kecanduan Kafein

Terdiri dari satu mobil Hyundai Santa Fe jeep tahun 2017 senilai Rp 351.000.000.

Kemudian ada satu unit motor Royal Enfield Classic 500 Battle Green dengan nilai Rp 80 juta. 

Lantas ada satu unit motor BeAt matic 108 - D1BO2N2GL2 tahun 2018 senilai Rp 8.700.000.

Ia juga mempunyai motor Kawasaki W175 tahun 2019 dengan nilai Rp 24.700.000

BACA JUGA: Tidak Hanya Menghilangkan Kantuk, Manfaat Kafein Bisa untuk Ini

Kategori :