Bikin Betah! Ini 3 Waterpark Seru di Bandar Lampung, Wajib untuk Dikunjungi

Bikin Betah! Ini 3 Waterpark Seru di Bandar Lampung, Wajib untuk Dikunjungi

Wisata waterpark seru di Bandar Lampung. (Instagram/@waterparkcitragardenlampung)--

Ya, kolam renang ini memiliki konsep modern dengan wahana yang seru dan fasilitas yang cukup lengkap.

BACA JUGA:Simak! Ini Bahaya Perokok Pasif Dibandingkan Perokok Aktif Bagi Kesehatan Anda

Harga tiket masuk kolam renang di Lampung Walk disesuaikan dengan hari yakni, Senin-Jumat Rp 35.000, Sabtu-Minggu Rp 50.000, High Season Rp 50.000.

Fasilitas di Lampung Walk sangat lengkap. Terdapat, kantin, loker, tempat tunggu, dan mushola.

Tempat berenang paling asik, bersih, nyaman dan bikin betah seharian. Lampung Walk buka mulai jam 08.00-18.00 WIB.

Yuk buruan ke @lampungwalk. Lokasinya di Jalan Urip Sumoharjo Way Halim, Bandar Lampung.

BACA JUGA:Low Budget, Ini 5 Tempat Hits di Lampung yang Bisa Kalian Jadikan Lokasi Healing, Nomor 5 Tiket Masuk Gratis!

2. Waterpark Citra Garden 

Waterpark Citra Garden memiliki konsep bajak laut wahana-wahana yang tersedia lengkap dan cocok untuk destinasi wisata yang harus kamu kunjungi saat liburan bersama keluarga dan sahabat.

Ada berbagai wahana air yang bisa dicoba, mulai dari wahana anak-anak yang menghibur sampai wahana untuk orang dewasa.

Selain konsep bajak laut, ada juga konsep lain yang di sukai oleh anak-anak yakni makhluk laut.

Pengunjung akan menemukan beberapa karakter kura-kura, gurita hingga lumba-lumba. 

BACA JUGA:Prediksi Line Up Pemain dan Skor Akhir Pertandingan Antara Belanda Vs Argentina di Babak Perempat Final Piala

Konsep di kolam renang tersebut dapat menambah wawasan pengetahuan untuk anak-anak.

Terdapat juga salah satu wahana yang disukai banyak orang di Waterpark Citra Garden yakni ember tumpah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: