RMD Header Detail

No Tipu-Tipu! Ini 6 Tips Cari Kosan untuk Mahasiswa Agar Tidak Jadi Korban Penipuan

No Tipu-Tipu! Ini 6 Tips Cari Kosan untuk Mahasiswa Agar Tidak Jadi Korban Penipuan

Tips cari kosan agar tidak menjadi korban penipuan. FOTO TANGKAPAN LAYAR/INSTAGRAM @infokost.itera123--

BACA JUGA:Raih Sepuluh Kebaikan Dengan Perbanyak Sholawat Dihari Jumat, Ini Keutamaannya

Namun demikian, lokasi ini tetap perlu disurvey dulu dan dilakukan agar kamu jauh lebih mudah dan lebih cepat dalam beraktivitas saat kuliah nanti

Selain itu lokasi kosan yang dekat dengan kampus tempatmu belajar saat ini juga bisa menghemat biaya transportasi.

Survey juga harus dilakukan secara tepat agar tidak menjadi korban penipuan yang pastinya membuat rugi.

3. Biaya Kosan yang Terjangkau

BACA JUGA:Dibalik Kontroversinya, Film Taghut Ceritakan Kisah Santriwati yang Terjebak di Padepokan Ajaran Sesat

BACA JUGA:Sinopsis, Jadwal Tayang dan Pemain Film Korea Terbaru 2024 My Name Is Loh Ki Wan yang Dibintangi Song Joong Ki

Selanjutnya carilah tempat kos yang terjangkau, sesuai dengan biaya ongkos dan anggaran yang kamu punya.

Karena hidup diperantauan harus bisa memanajemen uang dengan baik, sehingga apa-apa saja yang penting dan utama tidak terganggu.

Namun penting juga diingat, jangan tergiur hanya karena ditawarkan dengan harga sewa yang murah.

Pastikan juga kosan tersebut layak dan nyaman untuk dihuni. Karena kenyamanan tempat adalah yang utama.

BACA JUGA:Perbedaan Sekolah Kedinasan dan Sekolah Ikatan Dinas Termasuk Akademi Militer Hingga STPN

BACA JUGA:Perbedaan Akademi Militer dan Akademi Kepolisian, Mulai Dari Visi Misi Hingga Urutan Pangkat Taruna

4. Lingkungan yang Aman dan Nyaman

Saat mencari kosan, cobalah untuk mencari lingkungan kosan yang aman dan nyaman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: