Makanan Ini Terbukti Mampu Mengatasi Kulit yang Kering dan Bersisik

Makanan Ini Terbukti Mampu Mengatasi Kulit yang Kering dan Bersisik

Mengatasi kulit kering tidak hanya melibatkan perawatan luaran, tetapi juga memerlukan asupan nutrisi yang tepat. sumber foto pinterest.com--

BACA JUGA:6 Daftar Minuman Segar dan Menyehatkan Ini Cocok untuk Musim Kemarau yang Sedang Melanda

Menjaga kesehatan kulit tidak sekadar bergantung pada penggunaan berbagai produk perawatan kulit, 

melainkan juga sangat bergantung pada asupan nutrisi yang diperoleh kulit dari dalam tubuh.

Di bawah ini terdapat beberapa jenis makanan yang dapat diintegrasikan ke dalam pola makan sehari-hari anda untuk menghindari atau mengatasi kulit kering:

1.Yoghurt 

BACA JUGA:Jangan Kaget! Pemilik HP iPhone, Samsung dan Huawei Jenis Ini Tidak Bisa Akses WhatsApp Lagi

Makanan fermentasi seperti yoghurt mengandung probiotik yang dapat meningkatkan fungsi lapisan pelindung kulit dan 

menjaga kelembapan kulit. Selain yoghurt, probiotik juga dapat ditemukan dalam makanan seperti kefir, kimchi, natto, kombucha, dan tempe.

2.Alpukat 

Alpukat mengandung lemak sehat, terutama asam oleat, yang berperan dalam menjaga kelembapan dan elastisitas kulit. 

BACA JUGA:Polda Lampung Apresiasi Siswa SD Rebut HP dari Pejambret

Oleh karena itu, alpukat sangat efektif dalam mengatasi kulit yang kering. Selain itu, kandungan vitamin E 

dalam alpukat berfungsi sebagai antioksidan penting yang melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas. 

Anda bisa menikmati alpukat dalam bentuk jus alpukat tanpa gula atau mengonsumsinya sebagai avocado toast.

3.Jeruk 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: